Menjaga Perpustakaan Tetap Hidup: Peran Praktik Kerja Lapangan dalam Aktivitas Harian di Perpustakaan Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Makassar
DOI:
https://doi.org/10.31004/abdidas.v5i6.1042Keywords:
Praktek Kerja Lapangan, Pengelolaan Perpustakaan, Manajemen PerpustakaanAbstract
Perpustakaan modern tidak lagi hanya berfungsi sebagai tempat penyimpanan buku, tetapi juga sebagai pusat sumber daya digital. Dalam menghadapi tantangan di era digital, perpustakaan perlu beradaptasi dengan perkembangan teknologi dan perubahan kebutuhan pengguna. Pustakawan pun dituntut untuk memiliki keterampilan dalam mengelola data digital dan memberikan layanan berbasis teknologi. Salah satu upaya pengembangan kompetensi pustakawan adalah melalui program Praktik Kerja Lapangan (PKL), yang melibatkan mahasiswa dalam kegiatan pengelolaan perpustakaan. Artikel ini mengevaluasi kontribusi program PKL di Perpustakaan Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Makassar, termasuk dalam hal peningkatan layanan dan manajemen perpustakaan. Dengan pelaksanaan PKL, perpustakaan mendapatkan ide-ide segar, sementara mahasiswa memperoleh pengalaman praktis yang berharga. Evaluasi ini menunjukkan bahwa PKL memberikan manfaat bagi perpustakaan, pustakawan, dan mahasiswa dalam menghadapi tantangan modernisasi layanan perpustakaan.
Downloads
References
Anisa, N. (2023). Kinerja Pustakawan Dalam Pengelolaan Bahan Pustaka di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Provinsi Sulawesi Tengah [Universitas Islam Negeri Datokarma Palu]. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/
Farida, S., Jamal, N., & Zahroh, F. (2022). Analisis Pelayanan Perpustakaan Sekolah Terhadap Peningkatan Minat Baca Peserta Didik di MIN Gunung Maddah Sampang. 3(2), 82–95.
Jamzaroh, S., Mahrita, Y., Hestiyana, & Patricia, Ni. T. (2019). SAMBILU : Media Informasi dan Komunikasi (Vol. 9). Balai Bahasa Kalimantan Selatan.
Ngatini. (2020). Peran Pustakawan dalam Optimalisasi Pengelolaan Koleksi Perpustakaan Perguruan Tinggi. Buletin Perpustakaan Universitas Indonesia, 3(2), 157–170. https://journal.uii.ac.id/Buletin-Perpustakaan/article/view/17804
Puspanjali, G. R., & Jumino, J. (2023). Persepsi Pemustaka pada Layanan Penelusuran Anisa, N. (2023). Kinerja Pustakawan Dalam Pengelolaan Bahan Pustaka di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Provinsi Sulawesi Tengah [Universitas Islam Negeri Datokarma Palu]. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK558907/
Farida, S., Jamal, N., & Zahroh, F. (2022). Analisis Pelayanan Perpustakaan Sekolah Terhadap Peningkatan Minat Baca Peserta Didik di MIN Gunung Maddah Sampang. 3(2), 82–95.
Jamzaroh, S., Mahrita, Y., Hestiyana, & Patricia, Ni. T. (2019). SAMBILU : Media Informasi dan Komunikasi (Vol. 9). Balai Bahasa Kalimantan Selatan.
Ngatini. (2020). Peran Pustakawan dalam Optimalisasi Pengelolaan Koleksi Perpustakaan Perguruan Tinggi. Buletin Perpustakaan Universitas Indonesia, 3(2), 157–170. https://journal.uii.ac.id/Buletin-Perpustakaan/article/view/17804
Puspanjali, G. R., & Jumino, J. (2023). Persepsi Pemustaka pada Layanan Penelusuran Koleksi melalui Online Public Access Catalog (OPAC) dalam Sistem Informasi KOHA di Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 7(2), 201–214. https://doi.org/10.14710/anuva.7.2.201-214
Saleh, A., & s. Beleng, R. F. (2022). Peningkatan Sistem Pengolahan Bahan Pustaka di Perpustakaan SMAN 1 Mataram. Jurnal Pengabdian Inovasi Perpustakaan Berkemajuan, 2(2), 23–28. https://journal.ummat.ac.id/index.php/JPILS
Salman, M., & Marlini. (2013). Perawatan bahan pustaka di perpustakaan universitas negeri padang. 53–60.
Sawiti, A., & Fathullah, A. (2023). Strategi promosi perpustakaan desa dalam merawat eksistensi di masa kini. 11(2), 105–116.
Sukarno, L. G. (2017). Promosi Perpustakaan melalui Media Sosial di Perpustakaan. 24(4), 59–64.
Supriyono. (2021). Manajemen Instruksional Masyarakat Kelas Pelajar Pancasila. In Pancasila Merdeka Belajar dan Kemerdekaan Pendidik (Issue January 2021).
Wajdi, M. F. (2024). Perpustakaan sebagai institusi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Nur Azizah, Nasrullah, Ifda Firdha Fadia, Nurfadilah Rusli, Nur Syamsi, Nurfaidah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
 
						 
							




 
 
