Pelatihan Manajemen Pembelajaran Kewirausahaan dalam Meningkatkan Keterampilan Usaha bagi Mahasiswi yang Lulus Mata Kuliah Kewirausahaan
DOI:
https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i5.450Keywords:
manajemen pembelajaran, kewirausahaan, keterampilan usahaAbstract
Pembelajaran kewirausahaan di perguruan tinggi hendaknya menghasilkan lulusan yang siap berwirausaha. Akan tetapi dalam kenyataannya masih banyak mahasiswi sebagai calon lulusan perguruan tinggi tidak tertarik atau enggan berwirausaha. Hal ini dikarenakan beberapa persoalan yaitu kurangnya pengetahuan tentang kewirausahaan dan kurangnya motivasi kewirausahaan yang dapat mendorong berwirausahaan. Program pengabdian kepada masyarakat berupa pelatihan manajemen pembelajaran kewirausahaan dalam meningkatkan keterampilan usaha bertujuan memberikan pendidikan dan wawasan baru kepada mahasiswi tentang kewirausahaan serta memberikan motivasi agar dapat melakukan kewirausahaan. Metode pelaksanaan pengabdian ini menggunakan pelatihan dengan metode ceramah dan tanya jawab yang dilakukan secara luring. Pelaksanaan pengabdian ini pada akhirnya dapat memberikan dan menambah khasanah baru tentang kewirausahaan dan tertarik dalam melakukan wirausaha dengan kreatif dan inovatif.
Downloads
References
Christanti, A. (2016). Studi Peranan Pelatihan Kewirausahaan Terhadap Pembentukan Sikap Dan Intensi Kewirausahaan Di Sentra Industri Produk Roti Dan Kue Rungkut Lor, Surabaya. Agora, 4(1), 242–248. Retrieved From Http://Publication.Petra.Ac.Id/Index.Php/Manajemen-Bisnis/Article/View/4249
Edwar, M. (2016). Motivasi Berwirausaha. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 13(1), 90–98.
Marganingsih, A., & Pelipa, E. D. (2017). Pengaruh Pelatihan Keterampilan Berwirausaha Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. Vox Edukasi, 8(2).
Muhtarom, M., Nizaruddin, N., & Zuhri, M. S. (2017). Pelatihan Kewirausahaan Di Universitas Pgri Semarang. E-Dimas, 8(1), 104. Https://Doi.Org/10.26877/E-Dimas.V8i1.1379
Nuryanti S, B. L. (2016). Manajemen Pembelajaran Kewirausahaan Melalui Pendekatan Experiental Learning Di FPEB Universitas Pendidikan Indonesia. Manajerial, 15(1), 70–86.
Poltera. (2017). Pelatihan Kewirausahaan Masiswa Merubah Mainset Pekerja Menjadi Wirausaha. Retrieved From Http://Www.Poltera.Ac.Id/Pelatihan-Kewirausahaan-Mahasiswa-Merubah-Mindset-Pekerja-Menjadi-Wirausaha/.
Purnomo, M. (2015). Dinamika Pendidikan Kewirausahaan: Pemetaan Sistematis Terhadap Pendidikan, Pengajaran, Dan Pembelajaran. Jurnal Dinamika Manajemen, 6(1), 79–120.
Rumawas, W. (2019). Pelatihan Kewirausahaan Wanita Kaum Ibu Dan Pemuda Remaja Putri Jemaat Bukit Moria Malalayang. Jurnal Lppm Bidang Ekososbudkum, 4(2000), 52–58. Retrieved From Https://Ejournal.Unsrat.Ac.Id/Index.Php/Lppmekososbudkum/Article/View/24117
Siri, M., Buhaerah, B., & Arafah, A. (2014). Ibkpengembangan Kewirausahaan Bagi Mahasiswa Dan Alumni Di Universitas Muhammadiyah Parepare. 2, 611–620.
Suyitno, A. (2013). Pendidikan Kewirausahaan Teori Dan Praktek. Jakarta: Enterpreneurship Edupaper.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Eka Diana

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.