Produksi Hand Sanitizer Berbahan Alami dan Masker dalam Penanggulangan Penyebaran Covid-19

Authors

  • Selviana Napitupulu Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Fenty Debora Napitupulu Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Uci Nursanty Haloho Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Cindya Septiany Simanjuntak Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Ara Doni Nainggolan Pendidikan Fisika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • KWAS Pendidikan Kimia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

DOI:

https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i2.283

Keywords:

hand sanitizer, masker, penyebaran Covid-19

Abstract

Pandemi Covid-19 di dunia membuat berbagai usaha dilakukan untuk memutus mata rantai penularan, salah satunya membersihkan tangan dengan hand sanitizer dan menggunakan masker. Masyarakat di sekitar kampus Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar masih terlihat belum terbiasa menggunakan masker pada saat keluar rumah. Demikian juga upaya preventif pada saat keluar rumah, dengan menyediakan hand sanitizer belum tercapai dengan baik dikarenakan harganya semakin meningkat tajam. Tujuan dari pengabdian masayarakat ini adalah untuk memberdayakan masyarakat dalam penggunaan masker dan hand sanitizer pada saat keluar rumah. Metode pangabdian yaitu berupa donasi masker dan hand sanitizer serta pemaparan cara pemakaiannya secara lisan. Hasil yang diperoleh adalah 400 orang sasaran sudah mendapatkan hand sanitizer dan 800 orang mendapatkan masker. Dengan demikian, masyarakat sekitar pada akhrinya dapat menggunakan masker dan perbekalan hand sanitizer pada saat keluar rumah.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Fenty Debora Napitupulu, Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris dan Dosen Bahasa Inggris Universitas HKBP Nommensen

Uci Nursanty Haloho, Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

KWAS, Pendidikan Kimia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Mahasiswa Prodi Pendidikan Kimia Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

References

Bauer-Savage, J., Pittet, D., Kim, E., & Allegranzi, B. (2013). Local production of WHO-recommended alcohol-based handrubs: feasibility, advantages, barriers and costs. Bulletin of the World Health Organization, 91, 963–969.

Beiu, C., Mihai, M., Popa, L., Cima, L., & Popescu, M. N. (2020). Frequent hand washing for COVID-19 prevention can cause hand dermatitis: management tips. Cureus, 12(4).

Desiyanto, F. A., & Djannah, S. N. (2013). Efektivitas mencuci tangan menggunakan cairan pembersih tangan antiseptik (hand sanitizer) terhadap jumlah angka kuman. Jurnal Kesehatan Masyarakat (Journal of Public Health), 7(2).

Farahim, A. N., & Asngad, A. (2018). HAND SANITIZER DALAM BENTUK GEL DARI DAUN SALAM DENGAN PENAMBAHAN ALKOHOL DAN TRIKLOSAN.

Feng, S., Shen, C., Xia, N., Song, W., Fan, M., & Cowling, B. J. (2020). Rational use of face masks in the COVID-19 pandemic. The Lancet Respiratory Medicine, 8(5), 434–436.

Greenhalgh, T., Schmid, M. B., Czypionka, T., Bassler, D., & Gruer, L. (2020). Face masks for the public during the covid-19 crisis. Bmj, 369.

Nugraha, A. (2020). PELATIHAN PEMBUATAN HAND SANITIZER BERSTANDAR WHO BAGI KELOMPOK IBU PENERIMA PKH DI DESA JARISARI KECAMATAN JENGGAWAH. Majalah Ilmiah Pelita Ilmu, 3(2).

Organization, W. H. (2010). Guide to local production: WHO-recommended handrub formulations. World Health Organization.

Siahaan, K. W. A., Simangunsong, A. D., Nainggolan, L. L., & Simanjuntak, M. A. (2020). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KIMIA MATERI KOLOID UNTUK SMA DENGAN MODEL INKUIRI TERBIMBING DENGAN MEDIA ANIMASI. JURNAL NALAR PENDIDIKAN, 8(2), 130–138.

Suhartati, R., Mardiana, U., & Nurpalah, R. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Penggunaan Hand Sanitizier dan Masker Sebagai Upaya Preventif Terhadap Covid-19. BANTENESE: JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 2(1), 26–33.

Telaumbanua, D. (2020). Urgensi Pembentukan Aturan Terkait Pencegahan Covid-19 di Indonesia. QALAMUNA: Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Agama, 12(1), 59–70.

Downloads

Published

2021-04-13

How to Cite

Napitupulu, S., Napitupulu, F. D., Haloho, U. N., Simanjuntak, C. S., Nainggolan, A. D. ., & Siahaan, K. W. A. (2021). Produksi Hand Sanitizer Berbahan Alami dan Masker dalam Penanggulangan Penyebaran Covid-19. Jurnal Abdidas, 2(2), 329 - 335. https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i2.283