Edukasi Partisipatif Tentang Ancaman dan Kerentanan Mikroplastik terhadap Kesehatan Masyarakat di Pesisir Pantai Banawa Selatan
DOI:
https://doi.org/10.31004/abdidas.v7i1.1301Keywords:
Mikroplatik, Kesehatan, TanameaAbstract
Kesadaran dan pemahaman masyarakat di desa Tanamea akan bahaya dari cemaran mikroplastik masih rendah, yang ditunjukkan dari cara pengolahan sampah oleh masyarakat, yaitu dengan membakar ataupun menguburkan dalam tanah tanpa memisahkan antara sampah plastik dengan sampah lainnya. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk membangun kesadaran, pemahaman dan literasi masyarakat desa Tanamea akan bahaya mikroplastik bagi kesehatan, agar masyarakat lebih bijak dalam penggunaan produk berbahan plastik, serta melakukan pengolahan sampah plastik dengan benar. Kegiatan PkM ini dilaksanakan di desa Tanamea, Banawa Selatan, dengan jumlah warga selaku partisipan sebanyak 28 orang. Metode pelaksanaan kegiatan PkM ini mengadopsi pendekatan metode PkM Partisipatory Action Research (PAR). Dari kegiatan PkM ini, antusias masyarakat terlihat dari beberapa pertanyaan yang diajukan, meliputi cara mengatasi/mengendalikan cemaran mikroplastik, khsusunya yang masuk pada tubuh manusia, cara mengurangi bahaya penggunaan produk perlengkapan rumah tangga berbahan plastik. Selain itu, masyarakat juga meminta penjelasan terkait cara penanganan sampah plastik yang terdapat di area pesisir pantai desa Tanamea, yang pada dasarnya adalah sampah plastik yang terbawa arus laut. Dari kegiatan pengabdian ini, dapat disimpulkan bahwa perlu adanya upaya berkelanjutan dalam membangun kesadaran masyarakat terkait penanganan sampah plastik
Downloads
References
Afandi, A., Laily, N., Wahyudi, N., Umam, M. H., Kambau, R. A., Rahman, S. A., Sudirman, M., Jamilah, Kadir, N. A., Junaid, S., Nur, S., Parmitasari, R. D. A., Nurdiyanah, Wahid, M., & Wahyudi, J. (2022). Metodologi Pengabdian Masyarakat. Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI. http://diktis.kemenag.go.id.
Anonimous. (2017). Perpres RI No, 97 Tahun 2017 tentang Kebijakan Strategi Nasioanl Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Rumah Tangga. Jakarta: Kementerian Sekretariat Negara RI, Asisten Deputi Bidang Perekonomian, Deputi Bidang Hukum dan Perundang-undangan.
Anonimous. (2018). Perpres Nomor 83 Tahun 2018, tentang Penanganan Sampah laut. Jakarta: Sekretariat Kabinet RI Deputi Bidang Kemaritiman.
Anonimous. (2019). Permen No.P.57/MENLHK/SETJEN/KUM.1/10/2019, tentang Peta Jalan Sampah oleh Produsen. Jakarta: Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI.
Anonimous. (2020). Permen Nomor 5 Tahun 2020 tentang Pedoman Pengelolaan Sampah Plastik di Destinasi Wisata Bahari. Jakarta: Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
Anonimous. (2023). Amending Annex XVii to Regulation (EC) No. 1907/2006 of The European and of The Council Concering the Registration, Evaluation and Restriction of Chemical (REACH) as Regards Synthetic Polymer Microparticles. Official Journal of The European Union, 1-22.
Bui, T. D., Tsai, F. M., Tseng, M.-L., & Ali, M. H. (2020). Identifying Sustainable Solid Waste Management Barriers in Practice Using the Fuzzy Delphi method. Resources, Conservation and Recycling, 154(104625).
Cristaldi, A., Fiore, M., Zuccarello, P., Conti, G. O., Grasso, A., Nicolosi, I., Copat, C., & Ferrante, M. (2020). Efficiency of Wastewater Treatment Plants (Wwtps) for Microplastic Removal: A Systematic Review. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(21), 1–23. https://doi.org/10.3390/ijerph17218014.
Deng, L., Cai, L., Sun. Fengyun, Li, G., & Che, Y. (2020). Public AttitudesTowards Microplastics: Perceptions, Behaviors and Policy Implications. Resources, Conservation and Ricyclig, 163(105096).
Fiore, M., Garofalo, S. F., Migliavacca, A., Mansutti, A., Fino, D., & Tommasi, T. (2022). Tackling Marine Microplastics Pollution: an Overview of Existing Solutions. In Water, Air, and Soil Pollution, 33, 276, 1–21). Springer Science and Business Media Deutschland GmbH. https://doi.org/10.1007/s11270-022-05715-5.
Gunadi, R. A. A., Parlindungan, D. P., Santi, A. U. P., Aswir, & Aburahman, A. (2020). Bahaya Plastik bagi Kesehatan dan Lingkungan. Semnaskat LPPM UMJ, 1–7. http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat.
Heidbreder, L. M., Bablok, I., Drews, S., & Menzel, C. (2019). Tackling the Plastic Problem: A Review on Perceptions, Behaviors, and Interventions. Science of the Total Environment, 668, 1077–1093.
https://doi.org/10.1016/j.scitotenv.2019.02.437.
Hettiarachchi, H., & Meegoda, J. N. (2023). Microplastic Pollution Prevention: The Need for Robust Policy Interventions to Close the Loopholes in Current Waste Management Practices. International Journal of Environmental Research and Public Health, 20(14), 1. https://doi.org/10.3390/ijerph20146434.
Masrianih, Laenggeng, Abd. H., Dhafir, F., & Febriawan, A. (2024). Analysis of Microplastic in Digestive Tract Tongkol (Euthynnus affinis) and Cakalang (Katsuwonus pelamis).
Netrale, N. A. (2025). Pengaturan Hukum Pidana terhadap Pencemaran Mikroplastik. Quantum Juris: Jurnal Hukumn Modern, 07(1), 231–254. https://journalversa.com/s/index.php/jhm.
Nirmalasari, R., Khomsani, A. A., Rahayu, D. N., Lidia, L., Rahayu, M., Syahrudin, M., Anwar, M. R., Jennah, R., Syafiyah, S., Suriadi, S., & Setiawan, Y. (2021). Pemanfaatan Limbah Sampah Plastik Menggunakan Metode Ecobrick di Desa Luwuk Kanan. Jurnal SOLMA, 10(3), 469–477. https://doi.org/10.22236/solma.v10i3.7905.
Praveena, S. M. (2024). Exploring Public Awareness, Influencing Factors and Policy Implications Towards Microplastic Pollution: Perspectives from Malaysia. Marine Policy, 161(106042).
Putra, M. N. A., Zahrani, N. A., Az Zahra, T., Bella, B. C., Hariyadi, A. G., Fadhila, D. S., Al Abiyyu, S. A., Firdausi, R. R. K., Justicio, M. N., Albar, A. K., & Firmansyah, P. (2024). Sampah Plastik sebagai Ancaman terhadap Lingkungan. Aktivisme: Jurnal Ilmu Pendidikan, Politik Dan Sosial Indonesia, 2(1), 154–165. https://doi.org/10.62383/aktivisme.v2i1.725,
SIPSN. (2024, October 3). Data Sampah Berdasarkan Komposisi. Https://Sipsn.Kemenlh.Go.Id/Sipsn/Public/Data/Komposisi.
Zhao, X., & You, F. (2024). Microplastic Human Dietary Uptake from 1990 to 2018 Grew across 109 Major Developing and Industrialized Countries but Can Be Halved by Plastic Debris Removal. Environmental Science and Technology, 58(20), 8709–8723. https://doi.org/10.1021/acs.est.4c00010.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2026 Fatmah Dhafir, Hayyatun Mawaddah, Abd. Rauf, Ika Istadewi, Putu Maharani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.





